1. manakah yang termasuk hewan vertebrata dan hewan avertebrata? jelaskan!

Berikut ini adalah pertanyaan dari qutrunnada21 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1. manakah yang termasuk hewan vertebrata dan hewan avertebrata? jelaskan!2. apakah organ gerak dari kedua hewan tersebut sama? jelaskan! ​
1. manakah yang termasuk hewan vertebrata dan hewan avertebrata? jelaskan! 2. apakah organ gerak dari kedua hewan tersebut sama? jelaskan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.ular:vertebrata

kaki seribu : avertebrata

2.ular:

Ular menggunakan rangka tubuh dan perutnya sebagai organ gerak mereka. Rangka tubuh dan perut ini berfungsi untuk membuat ular bergerak meliuk ke kiri dan ke kanan, teman-teman.

kaki seribu:

Kaki seribu atau millipede (kelas Diplopoda,

sebelumnya juga disebut Chilognatha)

adalah artropoda yang memiliki dua pasang

kaki per segmen (kecuali segmen pertama

di belakang kepala, dan sedikit setelahnya

yang hanya memiliki satu kaki). Kaki seribu

adalah Ordo dari anggota hewan tak

bertulang belakang yang termasuk dalam

filum Arthropoda,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alisaseli65 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Nov 22