Buatlah teks deskripsi 2 paragraf tentang rumahku! ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari irviantsaska pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Buatlah teks deskripsi 2 paragraf tentang rumahku! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keluargaku memiliki rumah yang sederhana. Rumah sederhana kami terletak di desa (....), kecamatan (....), kabupaten (....). Rumahku berwarna (.....). Rumahku memiliki ukuran yang tidak terlalu besar tetapi juga tidak terlalu kecil. Rumahku memiliki luas sekitar (....m²). Rumahku memiliki ruang tamu, teras, 1 kamar mandi, 2 kamar tidur.

Rumahku mempunyai tanaman yang indah. Tanaman ini kami letakan di teras rumah. Tanamanku tumbuh subur dan indah berwarna warni. Aku suka melihatnya ketika pagi hari. Tanaman ini semakin mempercantik rumahku. Di rumahku ada tanaman (.....,....,...)

Penjelasan:

teks deskripsi umumnya berguna untuk menggambarkan suatu objek kepada pembaca sehingga pembaca seolah olah dapat melihat objek tersebut secara detail. teks deskripsi haruslah lengkap dan akurat.

/\

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TKR01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Oct 22