Buatlah 1 paragraf deskripsi dengan judul!

Berikut ini adalah pertanyaan dari KucingUvU pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Buatlah 1 paragraf deskripsi dengan judul!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Burung Unta adalah burung besar bersayap yang tidak bisa terbang. Walaupun tidak bisa terbang, sayapnya masih tetap berfungsi untuk menyeimbangkan tubuhnya ketika berlari. Bagi burung unta jantan, sayapnya berguna untuk mencari perhatian burung unta betina. Berat burung terbesar di dunia ini, bisa mencapai 180 kg. Sedangkan tingginya bisa mencapai 2,5 m. Walaupun burung ini tidak dapat terbang, ia bisa berlari dengan cepat. Kedua kakinya sangat kuat untuk berlari dari kejaran musuh-musuhnya. Apabila musuh burung unta mendekat, ia tidak segan-segan menendang musuhnya dengan kakinya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh setyaantari73 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 May 22