makna atau nilai dari upacara adat nyalawean​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zisilia39 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Makna atau nilai dari upacara adat nyalawean​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Upacara adat nyalawean ialah upacara adat Jawa Barat yang sifatnya religius, dengan tujuan memeringati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW.

Penjelasan:

Upacara ini dilakukan di alun-alun Desa Trusmi, Kabupaten Cirebon. Upacara ini biasanya berlangsung selama 5 hari, dan dilaksanakan 12 hari setelah acara peringatan di Keraton Cirebon. Ziarah ke makam leluhur juga dilakukan yang dipercaya untuk mendapatkan kesejahteraan, kebahagiaan, dan rahmat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nathanyaspis21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Jun 21