1.apa tujuan diadakan rapat proklamasi tersebut?2.mengapa pada tanggal 17 agustus

Berikut ini adalah pertanyaan dari aynun771 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1.apa tujuan diadakan rapat proklamasi tersebut?2.mengapa pada tanggal 17 agustus 1945 pagi banyak orang berkumpul dikediaman Ir.sukarno?
3.bagaaimana kita menghargai jasa para pahlawan yg. telah berjuang dalam kemerdekaan indonesia?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban ada dibawah ini ya, semoga membantuu!

Penjelasan:

1. Untuk menyatakan kemerdekaan Indonesia!

2. Karena Ir. Soekarno menyatakan kemerdekaan, mereka ingin cepat-cepat menyatakan kemerdekaan karena Belanda telah menyerah, dan karena 16 Agustus 1945 tidak jadi karena peristiwa rengasdengklok, maka akhirnya dijadikan tanggal 17 Agustus 1945. Nah, mereka disana menyatakan kemerdekaan Indonesia

3. Yaitu dengan melanjutkan perjuangan mereka kembali, dengan belajar yang tekun, membanggakan nama Indonesia, tidak memalukan nama Indonesia, bertutur kata bahsa Indonesia yang benar, saat upacara mengikuti dengan khidmat, Mendoakan mereka, memupuk semangat cinta tanah air, dll.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh atarwijaya68 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21