Yang saya hormati,para sesepuh RT 03 RW 02 Desa Sukamaju.

Berikut ini adalah pertanyaan dari anindyazhafira pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Yang saya hormati,para sesepuh RT 03 RW 02 Desa Sukamaju.Sebelumnya marilah kita panjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Mana Esa.Sebab,atas kasih karunia yang telah di anugerahkan kepada kita,kita semua dapat berkumpul di balai RT ini dalam keadaan sehat sentosa tidak kurang suatu apa.
Pertama,saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ibu dan Bapak sehingga acara pemilihan ketua RT ini dapat berjalan dengan khidmat dan lancar.
Kedua,saya mengucapkan terima kasih atas kepercayaan yang telah Ibu Bapak berikan kepada saya untuk mengemban tugas sebagai ketua RT yang baru pada periode ini.
Sesungguhnya teramat berat bagi saya untuk dapat mengemban tugas ini.Tapi jika Ibu Bapak sekalian telah memercayakan kepada saya,saya akan mengusahakannya dengan sebaik-baiknya.Semoga saya dapat mengemban tugas ini dengan baik sampai ditunjuknya lagi ketua RT di masa yang akan datang.
Ketiga,mari kita selalu bahu membahu bekerja sama dalan mewujudkan linkungan RT 03 RW 02 Desa Sukamaju menjadi semakin kondusif untuk melakukan segala aktivitas dan aman dari segala hal yang telah disusun untuk memajukan RT kita ini.Semoga semua program itu dapat berjalan sesuai rencana,Tentu saja dengan kerja kita bersama
Akhirnya,mari kita selalu berdoa kepada Tuhan agar RT kita tercinta ini selalu berada dalam lindungannya.

poin inti yang disebutkan di dalam teks tersebut ada....
a. 1
b.2
c.3
d.4​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d.4

Penjelasan:

poin dalam inti itu ada 4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farihul88 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 May 21