Berikut ini adalah pertanyaan dari HazkyaNS pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Keluarga Rasya berasal dari Jakarta. Satu tahun lalu, ia dan keluarganya pindah ke Bali. Warga tempat tinggal Rasya sekarang akan mengadakan pentas budaya daerah dalam rangka mengisi HUT Kemerdekaan. Sikap yang sebaiknya ditunjukkan Rasya dan keluarganya berdasar wacana di atas adalah ... *5 points
A. ikut serta membantu kelancaran acara pentas seni
B. mengusulkan untuk mementaskan budaya lain
C. menganggap budaya Betawi lebih unggul
D. memilih tidak menghadiri acara pentas seni
A. ikut serta membantu kelancaran acara pentas seni
B. mengusulkan untuk mementaskan budaya lain
C. menganggap budaya Betawi lebih unggul
D. memilih tidak menghadiri acara pentas seni
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. ikut serta membantu kalancaran acara pentas seni
semoga membanting ฅ^•ﻌ•^ฅ
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh saidilalkautsar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21