kamu juga bisa menceritakan tentang ciri-ciri dan manfaatnya juga bunga

Berikut ini adalah pertanyaan dari phutrycemara pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Kamu juga bisa menceritakan tentang ciri-ciri dan manfaatnya juga bunga mataharitolong dibantu jawab dong kak sekarang mau di kumpulin ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bunga matahari adalah tanaman yang dapat digunakan sebagai tanaman pangan maupun tanaman hias. Beberapa ciri khusus bunga matahari dapat kita lihat melalui bentuk fisik dari tumbuhan ini, dimana bunga matahari dapat tumbuh pada daerah yang berair dan memiliki kadar air tinggi dalam tanah.

Ciri ciri bunga matahari diantaranya yaitu adanya daun yang lebar dan tumbuh mengembang berwarna hijau tua, dengan batang kehijauan dan tidak terlalu keras. Tangkai bunga berbentuk bulat atau oval dengan daun-daun kecil ditepinya.

Sedangkan kelopak bunga berwarna kuning terang tumbuha mengitari bulatan bunga dengan calon biji ditengah-tengahnya.

Bunga matahari dapat dijadikan sebagai tanaman hias, digunakan sebagai minuman herbal, dan bijinya dapat digunakan sebagai makanan ringan.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh satra75 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 May 21