Berikut ini adalah pertanyaan dari uyiaquyi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Aktivitas fisik adalah aktivitas yang dilakukan dengan melibatkan gerakan tubuh.
Aktivitas fisik dapat dibedakan menjadi beberapa jenis latihan. Beberapa di antaranya adalah latihan kelenturan, kelincahan, kekuatan, dan lain sebagainya.
Penjelasan:
Aktivitas fisik merupakan salah satu aktivitas yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan tubuh. Aktivitas ini terutama dilakukan untuk menjaga fungsi anggota tubuh bekerja dengan baik. Olahraga misalnya, pada umumnya, bertujuan untuk menjaga otot dalam tubuh bekerja secara optimal dari hari ke hari.
Pelajari lebih lanjut tentang materi aktivitas fisik pada yomemimo.com/tugas/13671337
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh josuabrainly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jan 15