1Isilah titik-trtik di bawah ini dengan jawaban yang benar!1. Percakapan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nesyaaffiani0 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1Isilah titik-trtik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
1. Percakapan dalam drama disebut...
2.Rangkaian peristiwa dan konflik yang menggerakkan jalan cerita disebut...
3. Naskah drama disebut juga...
4 untuk memudahkan membuat pidato maka harus dibuat...
5 Pesan moral yang ingin disampaikan oleh pengarang
melalui karyanya disebut...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Percakapan dalam drama disebut dialog. Drama adalah bentuk karya sastra yang menceritakan sebuah kisah melalui peran diatas panggung.

2. Rangkaian peristiwa dan konflik yang menggerakkan jalan cerita disebut alur. Penjelasan: Alur tersusun atas konflik awal, perkembangan konflik dan penyelesaian.

3. Naskah drama disebut juga sebagai Skenario atau bisa juga disebut sebagai script. Naskah drama mempunyai banyak istilah dan yg saya sebutkan tadi itu adalah salah satunya.

4. kita harus membuat:

menentukan tema dan pokok pembicaraan.

mendaftar pokok-pokok isi yang akan disampaikan dalam pidato.

menentukan tujuan pidato.

menyusun kerangka pidato.

mengembangkan kerangka pidato menjadi naskah pidato.

5. Pesan moral yg ingin disampaikan pengarang kepada pembaca termasuk salah satu unsur cerita yang disebut amanat.Jadi jawabannya adalah amanat.

Penjelasan:

Jadikan Jawaban Terbaik Ya :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heruindrajaya65 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21