Teks penjelasan menyampaikan penjelasan tentang proses terciptanya sesuatu secara.... *a.fiktifb.lengkapc.alamid.cepat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dimayang77 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Teks penjelasan menyampaikan penjelasan tentang proses terciptanya sesuatu secara.... *a.fiktif
b.lengkap
c.alami
d.cepat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Teks penjelasan atau eksplanasi adalah karya sastra Indonesia yang berasal dari periode sastra baru dan menjabarkan informasi berupa detil terjadinya suatu peristiwa. Terdapat dua aspek yang dilaporkan dalam sebuah teks eksplanasi. Kedua aspek tersebut mencakup bagaimana dan kenapa sebuah peristiwa dapat terjadi. Untuk dapat melakukan tugas ini, setiap teks eksplanasi dibangun di atas tiga struktur utama. Ketiga struktur tersebut mencakup identifikasi fenomena, deretan penjelas atau urutan sebab akibat, hingga simpulan atau penutup.

Pembahasan

Pada kesempatan ini, soal menyajikan kita dengan satu pertanyaan terkait teks penjelasan atau eksplanasi. Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.

PERTANYAAN

teks penjelasan menyampaikan penjelasan tentang proses terciptanya sesuatu secara a fiktif B lengkap C natural dan alami d cepat

Jawaban: B. Lengkap

Analisis:

Sebuah teks penjelasan atau eksplanasi tidak menjabarkan informasi secara fiktif karena teks ini bergantung pada penyediaan fakta. Teks ini juga tidak menyajikan informasi secara natural dan alami karena kedua istilah ini tidak dapat dikenakan pada penyajian informasi dalam teks, begitu juga dengan cepat. Oleh karena itu, pilihan yang paling sesuai adalah lengkap.

Pelajari lebih lanjut

Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang teks eksplanasi:

yomemimo.com/tugas/752240

Detil jawaban

Kelas: VIII

Mata pelajaran: Bahasa Indonesia

Bab: Bab 1 - Sastra

kode kategori: 8.1.1

Kata kunci: teks eksplanasi, teks penjelasan, penjelasan, proses terciptanya sesuatu, fiktif, lengkap, natural, alami, cepat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh saskiaelyzazahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21