5. Apa yang dimaksud dengan tari rakyat?tema 8 Daerah Tempat

Berikut ini adalah pertanyaan dari warda101975 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

5. Apa yang dimaksud dengan tari rakyat?tema 8 Daerah Tempat Tinggalku pembelajaran 3 halaman 60 sub tema 2​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tari rakyat adalah tari yang sudah menjadi tradisi/turun temurun.

Tari rakyat disebut juga tari tradisional, Contoh :

  • Tari Saman dari Aceh
  • Tari Piring dari Sumatera Barat
  • Tari Merak dari Jawa Barat
  • Tari Gong dari Kalimantan Timur
  • Tari Pendet dari Bali

Ciri-Ciri tari rakyat

  • Sederhana ( pakaian,rias,gerak dan ringan )
  • Memiliki kekuatan magis
  • Mengandung Makna Tertentu
  • Dikembangkan secara turun temurun
  • Tariannya diiringi dengan musik tradisonal

Maaf Kalau Salah:)

Semoga Bermanfaat!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh filmdyacutz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21