limbah atau hasil buangan kapal sering menimbulkan masalah yang sangat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuk54359 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

limbah atau hasil buangan kapal sering menimbulkan masalah yang sangat serius bagi biota laut, belum lagi ulah penumpang yang membuang sampah sembarangan ke laut.mereka tidak menghiraukan pengaruh sampah sampah dan gas buang tersebut terhadap kehidupan di laut. padahal mereka tahu bahwa laut juga merupakan sumber penghidupan nelayan. ikan, terumbu karang, dan biota laut lainnya akan pergi ke laut yang lebih dalam. lebih parah lagi ada beberapa yang mati karena pencemaran laut tersebut. kesimpulan dari teks adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kita tidak boleh mencemari laut atau membuang sampah dan limbah sembarangan agar biota laut tidak tercemar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sucirohmah010490 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Apr 22