B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jelas dan benar!1. Apa yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari khanzajihan4 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jelas dan benar!1. Apa yang dimaksud dengan cuaca ?
Jawab:.
2. Sebutkan dua kegiatan yang dapat kamu lakukan untuk mencegah banjir pada musim
hujan!
Jawab:.
3. Sebutkan dua manfaat energi matahari bagi kehidupan di bumi !
Jawab:.....
4. Sebutkan dua benda yang mengalami perubahan energi listrik menjadi energi gerak!
Jawab:....
5. Buatlah kalimat dengan menggunakan kata :
a. Energi
b. Lingkungan
Jawab:..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Jawabannya: adalah kegiatan yang terjadi pada atmosfer, langit atau udara di bumi.

2. Jawabannya: Tidak membuang sampah sembarangan, membersihkan saluran air, menanam pohon disekitar rumah, dan tidak membangun rumah di daerah permukiman rumah

3. Jawabannya: Membantu proses fotosintesis, sumber vitamin B, menghangatkan tubuh hewan, mencegah penyakit kulit, sebagai pembangkit listrik tenaga matahari, dan memberi penerangan untuk yang ada di bumi

4. Jawabannya: Kipas angin, blender, dan mesin cuci

5.Jawabannya: A. Kalimat dari ENERGI:

1. Matahari adalah sumber (ENERGI) terbesar dan utama bagi bumi

2. ENERGI tak bisa dihancurkan apalagi tak bisa diciptakan

Jawabannya: B. Kalimat dari lingkungan

1. Kita harus melestarikan (LINGKUNGAN), agar bersih, sehat, dan nyaman

2. Ayo warga kita bekerja bakti di (LINGKUNGAN)) masyarakat. Agar tidak tercemar kotoran sampah

Penjelasan:

Pelajaran IPS

KELAS: 1 SD

HARI/TANGGAL: RABU, 10 MARET 2021

#TERIMAKASIH

#SEMOGA MEMBANTU YA.....

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agus3998 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21