Gaya bahasa litotes terdapat dalam kalimat .... A. Matanya berbinar-binar

Berikut ini adalah pertanyaan dari hannaLi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Gaya bahasa litotes terdapat dalamkalimat ....

A. Matanya berbinar-binar

mendengar kabar itu.

B. Sayatan sinar yang dipantulkan

air sawah menyilaukan matanya.

C. Silakan singgah sebentar di

pondok yang buruk ini.

D. Didengarnya dentuman langkah

lagi yang berat menuju

rumahnya.

E. Semuanya menunduk dengan

sungguh-sungguh.




tolong bantu jawab yhaa....
dengan Penjelasan...
Terimakasih:)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C

( "Pondok yang buruk" itu artinya dia merendahkan dirinya dengan bilang pondoknya buruk padahal pondoknya bisa aja mewah dan megah)

Penjelasan:

Salah satu jenis gaya bahasa adalah litotes. Menurut Gorys Keraf dalam buku Diksi dan Gaya Bahasa (2009), majas litotes merupakan haya bahasa yang digunakan untuk menyatakan sesuatu dengan tujuan merendahkan diri.

Cth :

1.Jika ada waktu silahkan mampir ke gubukku.

2. Terimalah hadiah tak seberapa ini dariku.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh matthewnolantjahjono dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21