Berikut ini adalah pertanyaan dari aquillanadjak pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Menguasai Materi
Sebelum Anda membacakan pidato, pastikan Anda mengetahui apa yang akan Anda sampaikan. Hal ini sangat penting meskipun Anda berpidato dengan menggunakan metode membaca teks. Dengan menguasai materi pidato, tentunya Anda akan sangat nyaman ketika berpidato dan jauh dalam perasaan gugup yang dapat mengganggu. Selain itu, hai ini juga bisa mengantisipasi pertanyaan – pertanyaan yang dikeluarkan oleh pendengar kepada Anda.
2. Berpenampilan Menarik
Penampilan adalah salah satu kunci utama untuk menarik perhatian para pendengar. Yang dimaksud dengan berpenampilan menarik adalah bukan berpakaian atau berdandan berlebihan, tetapi sopan dan rapi.
3. Berpidato dengan Singkat, Padat dan Jelas
Ketika berpidato, usahakan Anda menyampaikan pidato dengan singkat, padat, dan jelas. Hindarilah hal – hal yang tidak penting atau pembicaraan yang keluar jauh dari materi sebelumnya. Perjelas juga bagian – bagian pidato Anda, seperti mana bagian pembuka, mana bagian isi, dan mana bagian penutup. Hal ini dilakukan agar para pendengar dapat menangkap maksud atau isi pidato Anda dengan sangat mudah.
Penjelasan: tandai kk
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh badang123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21