Tuliskan dan jelaskan mengenai tiga contoh bentuk reklame Uraikan juga

Berikut ini adalah pertanyaan dari sarasampe750 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan dan jelaskan mengenai tiga contoh bentuk reklame Uraikan juga mengenai persamaan dan perbedaannya sajikan dalam bentuk tabel​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Secara etimologis kata reklame berasal dari kata "Reclomos", Re artinya ulang, Clomos artinya panggilan atau teriakan, Jadi reklame berarti panggilan yang berulang-ulang.

Secara umum reklame diartikan sebagai media propaganda yang berfungsi untuk memperkenalkan dan menawarkan barang dagangan atau jasa agar dikenal oleh masyarakat.

Secara luas reklame diartikan sebagai suatu karya seni rupa yang bertujuan untuk menginformasikan, mengajak, menganjurkan atau menawarkan produk (sesuatu berupa barang atau jasa) kepada konsumen dengan cara yang menarik sehingga konsumen ingin memiliki, menggunakan atau membelinya.

Contoh Reklame Visual :

1. Logo

Merupakan suatu bentuk gambar/sekedar sketsa dengan arti tertentu,dan mewakili suatu arti dari perusahaan,daerah,perkumpulan,produk dll.

2. Poster

Adalah plakat yang dipasang di tempat umum berupa pengumuman/iklan biasanya berbentuk gambar yang dirancang sedemikian rupa sehingga menarik perhatian

3. Booklet

Booklet merupakan sebuah buku yang ditujukan untuk memamerkan rangkaian produk atau jasa yang dibuat, mirip dengan buku catalog.

Semoga Membantu :D

Maaf kalau salah.

Menyalin punya orang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurkhairnns30 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21