1)Bagaimana kalimat yang digunakan dalam pembuatan surat undangan!

Berikut ini adalah pertanyaan dari gitadinar pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1)Bagaimana kalimat yang digunakan dalam pembuatan surat undangan! 2)Apa yang membedakan antara surat undangan resmi dengan surat undangan tidak resmi? 3)Sebutkan 2 hal yang bisa dilakukan oleh seorang pelajar dalam mengisi kemerdekaan? 4)Apa itu menyublin? Dan berikan satu contoh peristiwa menyublin!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Menggunakan kalimat efektif /mudah di mengerti,baku,efektif,singkat,padat,jelas,dan runtut. Penjelasan: Pemahaman menulis surat undangan resmi perlu dilakukan agar surat yang dibuat bisa sesuai dengan tata cara yang benar.

2. Pengertian surat undangan resmi adalah surat undangan yang dipergunakan dalam kegiatan sehari – hari oleh perorangan tanpa terikat oleh instansi dan lembaga tertentu. Dalam penerapannya, surat undangan tidak resmi berisi tentang kepentingan seseorang. Terdapat nama dan alamat pengirim.

3. Mengikuti upacara bendera, Mengenang perjuangan pahlawan kita

4. Menyublim, jenis perubahan benda dari padat menjadi gas.

•Contoh kapur barus yang dibiarkan pada suhu ruang lama kelamaan habis karena berubah menjadi gas.

Penjelasan: Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JH123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21