Berikut ini adalah pertanyaan dari nanda462716 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Ir. soekarno
2.tanggal lahir:6 Juni 1901 dilahirkan di Peneleh,Surabaya
3.: Riwayat pendidikan beliau bersekolah dari Indische School (IS) di Tulungagung, Europesche Lagene School (ELS) Mojokerto, Hogene Burger School (HBS) Surabaya; dan Technische Hogere School (THS),hingga memperoleh gelar insinyur
4.Ir. Soekarno merupakan Presiden Pertama Republik Indonesia (RI) dan Pahlawan Proklamator. Beliau menjadi Presiden RI sejak tahun 1945 sampai dengan 1967. Ir. Soekarno dikenal pandai berpidato dan menguasai beberapa bahasa asing sehingga dijuluki sebagai “Singa Podium”.
5.Yang sudah diperjuangkan Sukarno bagi bangsa dan negara Indonesia adalah:
1.Memproklamasikan kemerdekaan Indonesia bersama Muhammad Hatta. ...
2.Menuntut kemerdekaan Indonesia dari pada masa penjajahan Belanda, meski harus dipenjara dan diasingkan. ...
3.Memperjuangkan kemerdekaan Indonesia di masa pendudukan Jepang.
1.Drs.moh hatta
2.12 Agustus 1902 dilahirkan di Bukittinggi
3.Mohammad Hatta lahir di Bukittinggi, Sumatra Barat pada tanggal 12 Agustus 1902. Jenjang pendidikannya ditempuh di Europoesche Lagere School (ELS) di Bukittinggi, Meer Uitgebreid Lagere Onderwijs (MULO) di Padang, dan Handels Middelsbare School (HMS) di Jakarta.
4. Bapak Koperasi Indonesia. Perhatian beliau yang dalam terhadap penderitaan rakyat kecil mendorongnya untuk mempelopori Gerakan Koperasi yang pada prinsipnya bertujuan memperbaiki nasib golongan miskin dan kelompok ekonomi lemah
5.Yang sudah diperjuangkan Drs. Mohammad Hatta bagi bangsa dan negara Indonesia adalah mengupayakan pengakuan kedaulatan Indonesia dari pemerintah Belanda dan bersama Ir. Soekarno memproklamasikan kemerdekaan Indonesia atas nama bangsa Indonesia.
Penjelasan:
OK ITU SEMUA JAWABANNYA
#R.I.Ptanganku #prayformyhand XP
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hamidahwanda606 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21