Nenek menyuruh Kakek kembali ke laut dan mengajukan permintaan kepada

Berikut ini adalah pertanyaan dari Mikeeeeey pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Nenek menyuruh Kakek kembali ke laut dan mengajukan permintaan kepada Ikan Mas. Nenek meninginkan bak cucian yang baru. Akhirnya, Kakek kembali ke laut dan meminta bak cucian baru kepada Ikan Mas. Sungguh ajaib, dalam waktu sekejap sudah ada bak cucian baru di depan rumah. Keajaiban itu, ternyata tidak membuat Nenek bersyukur. Sebaliknya, Nenek semakin serakah. Nenek menyuruh Kakek kembali ke laut untuk mengubah gubuk reotnya menjadi rumah baru tanpa ada kayu lapuknya. Kakek pun menuruti keinginan Nenek. Kembalilah Kakek ke laut menemui Ikan Mas dan menyampaikan keinginan istrinya. Lagi-lagi keajaiban terjadi, sepulang dari laut rumah Kakek sudah berubah menjadi rumah baru tanpa ada kayu lapuknya.Amanat yang ingin disampaikan pengarang dalam cerita tersebut di atas adalah

a. Jadilah nelayan yang baik
b. Janganlah suka meminta-minta
c. Besikaplah seperti Ikan Mas
d. Bersyukurlah atas nikmat Tuhan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Bersyukurlah atas nikmat tuhan

Maaf akalu salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ilhamardinatafanani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 31 Aug 22