Kalimat berikut yang merupakan kalimat efektif adalah .... * a. Selain

Berikut ini adalah pertanyaan dari caroline0103332115 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Kalimat berikut yang merupakan kalimat efektif adalah .... *a. Selain itu, banyak guru dan pegawai pemerintah diberhentikan.
b. Selain itu, guru dan banyak pegawai pegawai pemerintah diberhentikan.
c. Selain itu, banyak guru dan pegawai-pegawai pemerintah diberhentikan.
d. Selain itu, banyak guru-guru dan banyak pegawai-pegawai pemerintah diberhentikan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

yg A.)selain itu,banyak guru dan pegawai pemerintah diberhentikan

Penjelasan:

karena kalimat efektif idu kalo sudah ada kata jama' con:banyak,lebih,berkali kali,DLL.....jangan di beri (guru-guru/ yg sejenis nya)

con:"para siswa-siswi"....kata (para)saja dah jama' jadi jangan dikasih imbuan yg melebih kan seperti(siswa-siswi).....contoh yg benar adallah(para siswa)/(para murid)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arifinmcara2726 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21