Berikut ini adalah pertanyaan dari eyeyour08 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Laba-laba merasa sangat kesal. Ia merasa dipermalukan oleh ulat sutra Suatu hari, ia berniat untuk merusak jaring hasil pintalan ulat sutra Diam-diam ia ke sarang ulat sutra. Dengan sekuat tenaga ia merusak jaring milik ulat sutra agar menjadi jelek dan tak ada yang mau menggunakannya. Namun, tiba- tiba ia terpeleset dan jatuh, lalu tergulung oleh jaring hasil pintalan ulat sutra. Laba-laba berusaha keluar Namun, pintalan ulat sutra terlalu kuat dan tidak mudah dirusak. ia paun terjebak di dalamnya.13. watak laba-laba dalam cerita tersebut adalah ........
14.Mengapa laba-laba pergi ke Serang ulat sutera secara diam-diam?
jawaban yang tepat untuk pertanyaan di atas adalah .....
15.informasi dapat diperoleh dari media cetak. contoh yang termasuk media cetak antara lain ......
16. langkah awal dalam cerita informasi dari bacaan adalah ......
17.dalam pidato kita harus menentukan bahasa yang santun dan konfirmatif. konfirmatif artinya.....
14.Mengapa laba-laba pergi ke Serang ulat sutera secara diam-diam?
jawaban yang tepat untuk pertanyaan di atas adalah .....
15.informasi dapat diperoleh dari media cetak. contoh yang termasuk media cetak antara lain ......
16. langkah awal dalam cerita informasi dari bacaan adalah ......
17.dalam pidato kita harus menentukan bahasa yang santun dan konfirmatif. konfirmatif artinya.....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
13.Antagonis.
14.Karena di permalukan oleh ulat sutra.
15.koran, majalah, dan lain lainnya
16.A.Baca dengan seksama teks bacaan tersebut.
B. Memahami isi bacaan.
C. Membaca intensif(baca cepat).
17.Bersifat memberi informasi.
Maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jungkookandjimin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 16 May 22