Perhatikan kutipan pidato berikut untuk mengerjakan soal nomor 3-5 !(i) Bapak-Bapak

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurulnurylhhj pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Perhatikan kutipan pidato berikut untuk mengerjakan soal nomor 3-5 !(i) Bapak-Bapak dan Ibu-Ibu yang saya hormati.

(ii) Mari kita sama-sama memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Hanya dengan karunia-Nyalah kita dapat mengikuti upacara pada pagi hari ini dalam keadaan sehat.

(iii) Pada pagi hari ini tujuh puluh empat tahun yang lalu, presiden pertama kita, Bapak Ir. Soekarno membacakan teks proklamasi di hadapan rakyat Indonesia. Pembacaan teks proklamasi ini lah yang menandai kemerdekaan yang akhirnya dapat diraih melalui perjuangan para pahlawan yang begitu panjang dan berat.

 

3. Bagian pidato yang tidak terdapat dalam kutipan pidato tersebut adalah . . . .

a. sapaan c. salam

b. puji syukur d. isi

4. Pidato tersebut disampaikan dalam kegiatan upacara untuk memperingati . . .

a. hari pendidikan

b. hari pahlawan

c. hari kemerdekaan

d. hari kesaktian panacasila

5. Isi pidato tersebut ditujukan oleh bagian nomor . . . .

a. (ii) c. (i) dan (ii)

b. (iii) d. (ii) dan (iii)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

3. Bagian pidato yang tidak terdapat dalam kutipan pidato tersebut adalah . . . .

a. sapaan

b. puji syukur

c. salam

d. isi

4. Pidato tersebut disampaikan dalam kegiatan upacara untuk memperingati . . .

a. hari pendidikan

b. hari pahlawan

c. hari kemerdekaan

d. hari kesaktian panacasila

5. Isi pidato tersebut ditujukan oleh bagian nomor . . . .

a. (ii)

b. (iii)

c. (i) dan (ii)

d. (ii) dan (iii)

Pembahasan

Pidato merupakan bentuk penyampaian gagasan/informasi kepada khalayak yang dapat diungkapkan berupa tulisan atau wacana dan perkataan. Struktur-struktur dalam teks pidato sebagai berikut :

a. Pembuka

Dalam struktur ini, biasanya terdapat :

  • Salam pembuka.
  • Salam penghormatan.
  • Puji syukur.

b. Isi pidato

Berisi hal-hal berupa informasi yang akan disampaikan kepada khalayak.

c. Penutup

Dalam struktur ini, biasanya terdapat :

  • Kesimpulan.
  • Harapan.
  • Permintaan maaf.
  • Salam penutup.

Tujuan pidato :

a. Penginformasian.

b. Menghibur.

c. Mengajak dan mempengaruhi orang untuk melakukan apa yang diungkapkan.

Dalam berpidato, terdapat orang yang menyampaikan pidato atau disebut oratordan terdapatorang yang mendengar pidato atau audiens.

Pelajari lebih lanjut

Isi pidato =>

yomemimo.com/tugas/49141239

4 metode pidato =>

yomemimo.com/tugas/6186901

Kaidah kebahasaan teks pidato =>

yomemimo.com/tugas/13733681

Detail jawaban

Kelas : VII SMP

Mapel : Bahasa Indonesia

Bab : 10 - Pidato

Kode soal : 1

Kode kategorisasi : 7. 1. 10

Kata kunci : pengertian, struktur, tujuan dari teks pidato, orator, audiens.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21