warna hitam putih abu abu disebut warna..​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dihhlololol pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Warna hitam putih abu abu disebut warna..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Warna hitam putih abu abu disebut warna...

Jenis warna monochrome/netral

Monochrome atau monokrom terdiri dari dua kata, mono yang berarti satu, chrome yang berarti warna. Tapi, di dunia fotografi istilah ini mengarah pada film dengan warna black and white (hitam putih). Kembali pada trend monokrom, arti monokrom lebih cenderung pada fotografi.

Abu-abu sebenarnya bukanlah warna, seperti juga hitam dan putih. Abu-abu hanyalah tingkat itensitas warna jika diterjemahkan dalam komposisi hitam-putih. Abu-abu bisa juga berarti titik-titik hitam yang tidak sempurna seperti yang terdapat di dalam lukisan pointilisme.

semoga membantu :3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Moonydancer dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21