Peninggalan sejarah dapat diartikan sebagai masa lampau yang mempunyai .....a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari andien738 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Peninggalan sejarah dapat diartikan sebagai masa lampau yang mempunyai .....a. barang antik
b. Nilai sejarah
c. Nilai purba
d. Harta karun

Peninggalan sejarah banyak dimanfaat sebagai ....
a. bahan bangunan
b. obyek wisata
c. tempat pembuangan
d. sumber makanan

berikut yang tidak termasuk peninggalan sejarah diindonesia adalah ....
a. candi
b. masjid
c. benteng
d. bandara

Candi borobudur terdapat dipulau ....
a. Jawa
b. Sumatera
c. Kalimantan
d. Bali

kitab karangan Mpu Prapanca yang didalamnya termuat istilah pancasila adalah kitab .....
a. Sutasoma c. Paranton
b. Negarakertama d. Jayabaya

Candi Prambanan terdapat dipulau .....
a. Jawa
b. Sumatera
c. Kalimantan
d. Bali

Cerita rakyat tentang terbentuknya Danau Toba termasuk jenis sumber sejarah yang termasuk jenis .....
a. Legenda
b. Mitos
c. Fabel
d. Dongeng

Kitab karangan Mpu Tantular adalah kitab .....
a. Sutasoma
b. Negarakertama
c. Paraton
d. Jayabaya

Dalam rangka, menjaga, melindungi, dan melestarikan benda benda sejarah dan purbakala pemerintah Indonesia menerbitkan undang-undang Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 1992 tentang .....
a. benda cagar budaya dan penjelasannya
b. benda - benda asing dan perawatannya
c. bangunan bersejarah dan pemugarannya
d. benda-benda antik dan perawatannya

berikut ini adalah tindakan yang dapat merusak benda bersejarah.....
a. berfoto di bangunan sejarah
b. melukis benda-benda bersejarah
c. mencoret-coret bangunan bersejarah
d. meneliti benda - benda bersejarah

manggo tulung kula pitakonan ing dhuwur♥️
aja mung entuk, ora entuk nilai

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.b

2.b

3.a

4.a

5.a

6.a

7.a

8.b

9.c

10.c

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh w190075 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22