Dalam cerita pendek ada orientasi, buatlah contoh orientasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari sapitrinabila594 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Dalam cerita pendek ada orientasi, buatlah contoh orientasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan:

《 Bismillahirrahmannirrahiiim》

Assalamu'alaikum Wr. Wb

Saya akan bantu jawab

Saya menjawab semampu dan sebisa saya, Maaf kalau jawaban saya kurang memuaskan...Insyaallah bisa membantu

Biidznilllah ^^

Jawaban:

  • Pada suatu hari, Aisyah sangat bersemangat dan bahagia..karena Sahabat yang ia tunggu tunggu kedatangannya telah datang untuk menemaninya.
  • Pada Zaman dahulu, hiduplah seekor Rusa yang sangat senang, karena ia baru saja mendapatkan makanan dari padang rumput Nan hijau yang rumputnya sangat segar dan subur

Penjelasan:

Pengertian Cerpen:

Cerita pendek ( Cerpen ) adalah sebuah tulisan atau cerita yang tidak terlalu panjang.Cerpen adalah sebuah karangan Cerita yang bisa dibuat sendiri. Cerpen biasanya bisa menghibur atau menenangkan. Sesuai dengan ketertarikan pembaca untuk membacanya.

Pembuat Cerpen harus Imajinatif, dan Kreatif.

Lalu kak?, Apa itu Orientasi?

Pengertian Orientasi:

Orientasi adalah perkenalan untuk tahu sikap atau Keadaan seseorang. Orientasi adalah awal dari sebuah cerita atau perkenalan diri. Biasanya Orientasi di terapkan oleh siswa baru disekolah yang ingin memperkenalkan dirinya ditempat yang baru ia tempati.

Orientasi adalah awal atau pengenalan dari sebuah cerita. Entah itu Cerpen, Sejarah, Dll.

Contoh Orientasi Cerpen:

  • Pada suatu hari, Aisyah sangat bahagia karena Sahabat yang ia tunggu tunggu kedatangannya telah datang untuk menemaninya
  • Pada suatu saat, Aisyah terlihat murung. tidak seperti biasanya..Aisyah adalah Gadis yang Ceria, periang dan tidak pernah murung. Berbeda dengan hari ini, ia terlihat murung dan sedih...Mungkin karena sahabatnya yang tidak memperdulikannya lagi

Catatan:

Maaf kalau salah

Semoga bermanfaat dan membantu

No Copas, Berfikir sendiri

Sekian, Terima kasih

Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Belajar Mapel Bahasa indonesia Bersama kak Aisyah ^^

By : ♡ SitiNurAisyah21 ♡

Pendahuluan:《 Bismillahirrahmannirrahiiim》Assalamu'alaikum Wr. WbSaya akan bantu jawab Saya menjawab semampu dan sebisa saya, Maaf kalau jawaban saya kurang memuaskan...Insyaallah bisa membantu Biidznilllah ^^Jawaban:Pada suatu hari, Aisyah sangat bersemangat dan bahagia..karena Sahabat yang ia tunggu tunggu kedatangannya telah datang untuk menemaninya.Pada Zaman dahulu, hiduplah seekor Rusa yang sangat senang, karena ia baru saja mendapatkan makanan dari padang rumput Nan hijau yang rumputnya sangat segar dan suburPenjelasan:Pengertian Cerpen:Cerita pendek ( Cerpen ) adalah sebuah tulisan atau cerita yang tidak terlalu panjang.Cerpen adalah sebuah karangan Cerita yang bisa dibuat sendiri. Cerpen biasanya bisa menghibur atau menenangkan. Sesuai dengan ketertarikan pembaca untuk membacanya.Pembuat Cerpen harus Imajinatif, dan Kreatif. Lalu kak?, Apa itu Orientasi?Pengertian Orientasi:Orientasi adalah perkenalan untuk tahu sikap atau Keadaan seseorang. Orientasi adalah awal dari sebuah cerita atau perkenalan diri. Biasanya Orientasi di terapkan oleh siswa baru disekolah yang ingin memperkenalkan dirinya ditempat yang baru ia tempati.Orientasi adalah awal atau pengenalan dari sebuah cerita. Entah itu Cerpen, Sejarah, Dll.Contoh Orientasi Cerpen:Pada suatu hari, Aisyah sangat bahagia karena Sahabat yang ia tunggu tunggu kedatangannya telah datang untuk menemaninyaPada suatu saat, Aisyah terlihat murung. tidak seperti biasanya..Aisyah adalah Gadis yang Ceria, periang dan tidak pernah murung. Berbeda dengan hari ini, ia terlihat murung dan sedih...Mungkin karena sahabatnya yang tidak memperdulikannya lagiCatatan:Maaf kalau salahSemoga bermanfaat dan membantuNo Copas, Berfikir sendiriSekian, Terima kasihWassalamu'alaikum Wr. WbBelajar Mapel Bahasa indonesia Bersama kak Aisyah ^^By : ♡ SitiNurAisyah21 ♡

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SitiNurAisyah21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21