Berikut ini adalah pertanyaan dari ajengpalupi620 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Sebeda untuk setiap kalimat tanya yang kamu buat! Kemudian tuliskan jawabannya!
Pertanyaan
Jawaban
2 Pertanyaan
Jawaban
3. Pertanyaan
Jawaban
4. Pertanyaan
Jawaban
5. Pertanyaan
Jawaban
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
2.Apa yang di maksud sumber daya alam?
Segala sesuatu yang berasal dari alam yang dapat di
gunakan untuk memenuhi hidup manusia
3.Mengapa kita harus menjaga sumber daya alam?
Untuk menyelamatkan sumber daya alam dari
kepunahan dan juga dapat menyimpan sumber
alam tersebut sebagai cadangan saat inu dan masa
depan
4.Apa perbedaan sumber daya alam dapat di perbarui
dan tidak dapat di perbarui?
SDA yang dapat di perbarui adalah kekayaan alam
yang dapat terus ada selama penggunaannya tidak
dieksploitasi berlebihan ... SDA yang tidak dapat di
perbarui adalah SDA yang jumlahnya terbatas karena
penggunaannya lebih cepat dari pada proses
pembetukannya dan apa bila di gunakan terus-
menerus akan habis
5.Berapa banyak SDA tidak dapat di perbarui dan
dapat di perbarui, sebutkan!
Tidak dapat di perbarui
Logam mulia(emas, perak, diamond, platinum)
Besi
Tembaga
Perunggu
Nikel
Gas alam
Gypsum
Batu
Dapat di perbarui
Tumbuhan
Hewan
Sinar matahari
Angin
Tanah
Air
Mutiara
Minyak gondorukem
Pupuk kompos
Pala
Kopra
Minyak nilam
Penjelasan:
Maap klo salah trus maap klp kepanjangan:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NarfisLol dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 22 Jul 21