Berikut ini adalah pertanyaan dari prashila10tahun pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sadewa (Dewanagari: सहदेव; IAST: Sahadéva) adalah salah satu tokoh utama dalam wiracarita Mahabharata. Ia merupakan anggota Pandawa yang paling muda, yang memiliki saudara kembar bernama Nakula. Meskipun kembar, Nakula dikisahkan memiliki wajah yang lebih tampan daripada Sadewa, sedangkan Sadewa lebih pandai daripada kembarannya. Dalam hal perbintangan atau astronomi, kepandaian Sadewa jauh di atas murid-murid Drona yang lain. Selain itu, ia juga pandai dalam hal beternak sapi. Maka ketika para Pandawa menjalani hukuman menyamar selama setahun di Kerajaan Matsya akibat kalah bermain dadu melawan Korawa, Sadewa pun memilih peran sebagai seorang gembala sapi bernama Tantripala.
Sadewa
सहदेव
Sadewa sebagai tokoh pewayangan Jawa.
Sadewa sebagai tokoh pewayangan Jawa.
Tokoh Mahabharata
Nama
Sadewa
Ejaan Dewanagari
सहदेव
Ejaan IAST
Sahadéva
Nama lain
Tantipala
Kitab referensi
Mahabharata, Purana, Bhagawadgita
Asal
Hastinapura, Kerajaan Kuru
Kediaman
Hastinapura dan Indraprastha
Kasta
Kesatria
Dinasti
Candra
Klan
Kuru
Senjata
Pedang
Ayah
Aswin (de facto)
Pandu (sah)
Ibu
Madri
Istri
Dropadi, Wijaya
Anak
Srutakama (dengan Dropadi), Suhotra (dengan Wijaya)
Meskipun Sadewa merupakan Pandawa yang paling muda, tetapi ia dianggap sebagai yang terbijak di antara mereka. Yudistira bahkan pernah berkata bahwa Sadewa lebih bijak daripada Wrehaspati, guru para dewa. Sadewa merupakan ahli perbintangan, matahari, air dan strategi perang perang. Langkahnya bagaikan air keruh menjadi benih sebining wibawanya.Mata seindah matahari bisa membenahi hidupnya.Bintang dan bulan bagaikan kekasihnya yang menerangi di gelap. Wajahnya berseri seri bagaikan laki laki bertanggung jawab
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh susilowati050979 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 05 Jan 22