Dalam sebuah iklan terdapat kata yang merupakan inti dari pesan

Berikut ini adalah pertanyaan dari bundaghaniyy pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Dalam sebuah iklan terdapat kata yang merupakan inti dari pesan dalam iklan yang disebut kata .... *A. pendek
B. kiasan
C. lukisan
D. kunci

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dalam sebuah iklan terdapat kata yang merupakan inti dari pesan dalam iklan yang disebut kata d. kunci.

Pembahasan

Iklan merupakan suatu bentuk teks berupa informasi yang bertujuan mempromosikan kepada khalayak agar khalayak tertarik dengan apa yang telah diiklankan.

Ciri-ciri Iklan:

a. Informasi yang disampaikan bersifat komunikatif.

b. Menggunakan kata-kata ajakan/persuasif.

c. Menggunakan kata yg logis, mudah dimengerti, dan juga menarik agar diminati oleh masyarakat.

d. Menjelaskan produk yang telah diiklankan.

e. Terdapat kata kunci agar mudah dimengerti.

Pelajari lebih lanjut:

1. Perbedaan iklan, slogan, dan poster:

yomemimo.com/tugas/11650723

2. Contoh iklan, slogan, dan poster:

yomemimo.com/tugas/11752706

3. Pengertian poster:

yomemimo.com/tugas/46218608

-------------------------------

DETAIL JAWABAN:

Kelas: IX

Mapel: Bahasa Indonesia

Materi: Bab 6 -Iklan

Kode Kategorisasi: 9.1.6

Kata Kunci: Iklan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh callmenasywaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Mar 22