Berikut ini adalah pertanyaan dari afranadhifahcarissa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Δ Question Δ
Tulislah perilaku yang mencerminkan sikap kepahlawanan atas pada tabel berikut!
Δ Answer Δ
1. Sikap Pahlawan : Cinta Tanah Air
Perilaku :
- Membela tanah airnya
- Menjaga dan melindungi tanah airnya
- Rela berkorban demi kepentingan bangsa dan negaranya
- Mencintai adat atau budaya yang ada di negaranya dengan melestarikannya serta melestarikan alam dan lingkungannya.
2. Sikap Pahlawan : Kerja Sama
Perilaku :
- Kerja bakti membersihkan lingkungan
- Gotong royong
- Bersama-sama menghias lingkungan untuk perayaan 17 Agustus
3. Sikap Pahlawan : Bertanggung Jawab
Perilaku :
- Bersungguh-sungguh dalam segala hal
- Berusaha melakukan yang terbaik
- Rela berkorban, disiplin, dapat dipercaya, taat aturan, jujur dalam bertindak, dan berani menanggung risiko
• NOTE : Mohon Jangan Hapus/Report Sembarangan Jawaban Orang!
°°° Semoga Membantu °°°
By : LatifaAzkaAzizah07
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LatifaAzkaAzizah07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Feb 22