Berikut ini adalah pertanyaan dari palapecah172 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Bawean?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pada bacaan suaka margasatwa pulau Bawean, jenis ekosistem hutan tropis adalah satwa endemik rusa bawean (Axis kuhlii).
Pejelasan;
Suaka Margasatwa Pulau Bawean terletak di Pulau Bawean Kec. Sangkapura dan Kec. Tambak, Kab. Gresik, Jawa Timur. Penduduknya berjumlah sekitar 107.000 jiwa dengan mayoritas suku Bawean serta perpaduan beberapa suku dari Jawa, Madura, Kalimantan, Sulawesi dan Sumatera.
Mayoritas penduduk Bawean beragama Islam, sedangkan penduduk non-Muslim adalah para pendatang. Bahasa yang banyak dituturkan adalah bahasa Bawean yang mirip dengan bahasa Madura. Mata pencaharian utama penduduknya adalah nelayan dan petani serta pekerja rantauan di Malaysia dan Singapura.
Tipe ekosistem dari Suaka Margasatwa Pulau Bawean adalah Hutan musim. Flora yang dapat dijumpai adalah sebagai berikut :
Jati (Tectona grandis)
Mahoni (Swietenia mahagoni)
Bulu (Irvingia malayana)
Kenari (Canarium asperum)
Kayu sape (Symplocos adenophylla)
Pangopa (Eugenia epidocarpa)
Suren (Dracontomelon mangiferum)
Kalpo-kalpo (Naucles sp)
Dali (Radermachera gigantea)
Bintangur (Calophyllum saigonensis)
Adapun Fauna yang bisa dijumpai adalah :
Rusa Bawean (Axis kuhlii)
Babi hutan (Sus scrofa)
Monyet ekor panjang (Macaca fascicularis)
Musang (Veverricula moluccensis)
Landak (Hystrix brachyura)
Kalong (Pteropus edulis)
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian suaka margasatwa : yomemimo.com/tugas/143582
Materi tentang contoh Suaka Margasatwa : yomemimo.com/tugas/3751810
Detil Jawaban
Kelas : X (SMA)
Mapel : Biologi
Bab : Keanekaragaman hayati
Kode : 10.4.2
Kata Kunci : Suaka Margasatwa Pulau Bawean
MAAF KALO SALAH☺️
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilabilabila09876 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 03 Aug 21