Bagaimana bahasa yang digunakan dalam cerita fiksi?#tolong bantu buat hari

Berikut ini adalah pertanyaan dari sulismarcubi29 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana bahasa yang digunakan dalam cerita fiksi?

#tolong bantu buat hari ini

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bahasa yang digunakan dalam cerita fiksi adalah bahasa yang tidak baku.

Pembahasan:

Cerita fiksi adalah cerita yang diambil dari kisah yang tidak nyata atau sebuah imajinasi, karangan, dan khayalan. Contoh cerita fiksi adalah sage, legenda, cerpen, cerita jenaka, mite dan fabel. Dalam teks fiksi bahasa yang digunakan adalah bahasa yang tidak baku. Bahasa tidak baku adalah bahasa yang tidak sesuai aturan KBBI (Kamus besar Bahasa Indonesia). Bahasa dalam cerita fiksi juga biasanya juga disebut dengan bahasa yang digunakan sehari hari. struktur cerita fiksi adalah

  • Orientasi yaitu pengenalan tokoh dan latar.
  • Komplikasi yaitu masalah yang akan dihadapi.
  • Resolusi yaitu penyelesaian dari masalah yang dihadapi.
  • Koda yaitu amanat yang terkandung ataupun perubahan yang terjadi pada tokoh.

Pelajari lebih lanjut:

Detail jawaban:

  • Kelas :  11 SMA
  • Mapel : Bahasa indonesia
  • Bab : Bab 4 - Pengayaan Buku Fiksi dan Non Fiksi
  • Kode : 11.1.4
  • Kata Kunci : Bahasa yang digunakan dalam cerita fiksi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Masayu06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 Aug 21