Bacalah teks laporan berikut untuk menjawab soal no. 1 dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari wstar7447 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Bacalah teks laporan berikut untuk menjawab soal no. 1 dan 4!Pada sutu hari, Dedi mendapat tugas membuat laporan hasil pengamatan tentang bagian-bagian

tanaman singkong yang dapat dikonsumsi. Dedi harus melakukan pengamatan terhadap tanaman

singkong terlebih dahulu. Setelah itu barulah Dedi dapat menulis laporan hasil pengamatan tentang

bagian-bagian tanaman singkong.

Dedipun meminta ayahnya untuk menemani ke kebun singkong di belakang rumah. Dedi dan

ayahnya mencabut satu tanaman singkong. Dedipun mengamamati setiap bagian tanaman singkong.

Kata ayah Dedi bagian tanaman singkong yang dapat dikonsumsi adalah umbi akar dan daunnya.

tidak dapat dimakan. Akan tetapi, batang singkong dapat ditanam kembali dan akan menjadi tanaman

singkong yang baru.

1. Informasi penting yang ada pada teks laporan tersebut adalah ...

2. Tulislah langkah-langkah yang dilakukan Dedi dalam membuat laporan adalah...


3. Ide pokok paragraf pertama pada bacaan tersebut adalah ...


4. Simpulan dari teks laporan tersebut adalah ...


Bacalah teks berikut untuk menjawab soal no. 5 - 10!

Ayah Dedi memelihara bebek di belakang rumahnya. Setiap hari, Dedi ikut membantu ayah

membersihkan kandang bebek dan memberi makan. Bebek milik ayah tampak sehat. Ayah

memberikan vitamin dan vaksin secara teratur agar bebeknya memiliki daya tahan tubuh yang baik.


5. Pokok pikiran dari teks tersebut adalah ...


6. Simpulan dari teks laporan tersebut adalah ...


7. Setiap hari, Dedi ikut membantu ayah membersihkan kandang bebek dan memberi makan.

Kata tanya yang tepat untuk kalimat tersebut adalah ...


8. Bebek milik ayah tampak sehat

Kalimat tanya yang tepat untuk kalimat jawaban tersebut adalah...


9. Agar bebek-bebek tersebut memiliki daya tahan tubuh yang baik, yang dilakukan ayah adalah...


10. Tuliskan langkah-langkah membuat simpulan dari sebuah teks !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.menginformasikan bagian bagian penting singkong yang bisa di makan.

2.a.langkah pertama dia meminta tolong kepada ayahnya untuk membantunya mencabut pohon singkong

b.setelah itu dia mengamati dan di bantu ayahnya.apa saya yang dapat di konsumsi tentang pohon singkong

c.dia menulis semua informasi yang dia dapatkan dalam bentuk teks laporan

3.bagian bagian tanaman singkong yang dapat di konsumsi

4.seluruh bagian batang singkong dapat di manfaatkan

5.ayah Dedi memiliki bebek di belakang rumahnya

6.ayah Dedi selalu memberikan vitamin dan vaksin secara teratur untuk menjaga daya tahan tubuh bebek

7.apa yang di lakukan Dedi untuk membantu ayahnya?

8.kenapa harus di berikan vitamin dan vaksin untuk bebek?

9.memberikan vitamin dan vaksin

10.kesimpulan biasanya di ambil dari beberapa ide utama dari suatu kalimat.

Penjelasan:

semoga membantu ya dan terus semangat belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dwirahayu32 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Feb 22