Berikut ini adalah pertanyaan dari Kireina746 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
No Ngasal
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
pantun nasihat
mawar merekah sungguh terpersona
indah dilihat di ruang tamu
hasil kerja takkan sempurna
jika tidak menggunakan ilmu
pantun kias
malam hari banyak lampu temaram
terlihat indah menghiasi jalanan
banyak sudah makan asam garam
bisa di jadikan bakal hari kemudian
Penjelasan:
amanat
pantun nasihat : kita harus selalu belajar agar mendapatkan ilmu
pantun kias: kita jadikan hidup untuk bekal hari kemudian
arti pantun
pantun kias adalah pantun yg berisi kata kata kias atau perumpamaan yg mengandung makna
pantun nasihat adalah pantun yg mengandung pesan agar semua orang selalu berbuat baik
pola sanjak
pantun nasihat: A-U-A-U
pantun kias: M-N-M-N
maaf kalo kepanjangan jadi jawaban yg terbaik ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alyaristyfadiyah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Feb 22