buatlah contoh pidato tentang guruku​

Berikut ini adalah pertanyaan dari raflikakamaulana pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Buatlah contoh pidato tentang guruku​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Assalamualaikum Wr. Wb

Yang saya hormati Bapak kepala sekolah SMA/SD/SMP (……………). Bapak/ ibu guru beserta stafnya. Dan tak ketinggalan adik-adik dan teman-teman yang saya cintai. Terima kasih kepada hadirin semua tentunya yang sudah hadir di sini.

Yang pertama marilah kita panjatkan puja dan puji syukur kita kehadirat Allah SWT yang telah memberikan segala nikmat dan hidayahnya kepada kita, sehingga pada kesempatan kali ini kita bisa berkumpul bersama dalam keadaan sehat wal-afiat. Shalawat serta salam tetap tercurahkan pada junjungan nabi kita Muhammad SAW, yang telah membawa zaman dari zaman jahiliyah ke zaman keislaman ini, dan semoga kita mendapat syafaat di hari akhir nanti aminn.

Hadirin yang saya hormati, pada kesempatan kali ini, saya akan menyampaikan pidato dengan tema “Hari Guru Nasional” dimana peringatan hari guru ini setiap tahunnya di peringati. Guru merupakan orang yang paling berjasa, dia adalah pahlawan negara. Setiap dia mengajar tanpa rasa malas, tanpa rasa lelah. Namun siswannya kadang membuat guru menjadi marah dan kesal. Namun itulah memang proses belajar mengajar. indonesia sangatlah kaya dengan tenaga pengajarnya yang tak pernah lelah mengajarkan anak-anak bangsa yang mudah-mudahan kelak menjadi manusia yang berguna bagi bangsa kita. Karena kita tahu, masih banyak Guru-guru yang kurang begitu memahami kondisi siswa dengan cara pengajarannya dan ilmu-ilmu yang kita berikan.

Wassalamualaikum Wr. Wb

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tkfjr2018 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 May 22