siapa saja peranan dalam tokoh cerita asal mula bukit catu​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sriregina87 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Siapa saja peranan dalam tokoh cerita asal mula bukit catu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas : IV

Tema VIII : Daerah Tempat Tinggalku

Subtema 1 : Lingkungan Tempat Tinggalku

Pelajaran : 3

Kata kunci : tokoh, 'Asal Mula Bukit Catu'

Pembahasan:

Tokoh dalam cerita Asal Mula Bukit Catu adalah suami, istri, dan penduduk desa.

Peranan tokoh dalam Asal Mula Bukit Catu adalah sebagai tokoh-tokoh yang mengemban peristiwa dalam cerita sehingga cerita dapat terjalin dengan baik. Selain itu, tokoh-tokoh tersebut berperan sebagai pembawa pesan, amanat, dan moral yang disampaikan oleh pengarang melalui cerita tersebut kepada pembacanya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zakialsabani7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22