Berdasarkan jenisnya, lagu yang dinyanyikan dengan tempo sedang disebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari laura0118044882 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Berdasarkan jenisnya, lagu yang dinyanyikan dengan tempo sedang disebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Larghissimo: temponya sangat lambat, mirip seperti mendengung

Adagio: tempo lambat tapi santai

Lento: tempo lebih lambat dan perlahan

Largo: tempo sangat lambat

Allegro: tempo cepat

Moderato: tempo sedang (tidak lambat dan tidak cepat)

Andante: tempo lambat - sedang

Andante Moderato: temponya sedikit lebih lambat dari andante

Vivace: tempo lebih cepat dan lincah

Contoh Lagu dan Temponya

Lagu Ibu Kita Kartini: Moderato

Lagu Potong Bebek Angsa dari Nusa Tenggara Timur: Alegro

Lagu Sinanggar Tullo: Alegro

Lagu Bagimu Negeri: Moderato

Lagu Anak Kambing Saya: Alegro

Lagu Syukur: Andante

Lagu Indonesia Pusaka: Andante

Lagu Satu Nusa Satu Bangsa: Andante

Lagu Apuse dari Papua: Moderato

Lagu Gundul-Gundul Pacul: Moderato

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iirna9715 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22