Identifikasi kebutuhan yang sesuai bila diterapkan dalam proses perancangan pembuatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari afifatulkhasanah2 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Identifikasi kebutuhan yang sesuai bila diterapkan dalam proses perancangan pembuatan produk kerajinan bahan tekstil yang memenuhi persyaratan kegunaan adalah .... *A. Keadaan tanah di musim hujan banyak yang lembek bahkan banyak tempat becek. Keadaan ini menyebabkan orang membutuhkan alat untuk membersihkan kaki sebelum masuk ruangan. Bahan yang bisa digunakan untuk membuat alat pembersih kaki tersebut bisa menggunakan serabut kulit buah kelapa.
B. Pada praktik pembelajaran prakarya para siswa diminta membuat produk kerajinan dari bahan tekstil, maka Rani memilih bahan kain untuk dijadikan taplak meja yang dalam rancangannya dibuat bahwa taplak meja itu akan dihias dengan teknik sulam pita agar kelihatan menarik.
C. Bahan wol memiliki sifat penahan panas yang baik. Pada musim penghujan udara yang dingin, sehingga banyak orang membutuhkan baju hangat. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut maka seseorang membutuhkan bahan wol dalam pembuatan baju hangat.
D. Rina bermaksud akan membuat tas dari kain dengan model tas bertangkai panjang sehingga memberi rasa nyaman ketika memakai tasnya karena bisa digantungkan di bahunya.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. karena wol bersifat hangat maka wol sangat cocok dengan musim dingin dan hujan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh setevany214 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21