Kutipan label berikut untuk soal nomor 4 dan 5."Anak-anak, semua

Berikut ini adalah pertanyaan dari radinaoktaviani pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Kutipan label berikut untuk soal nomor 4 dan 5."Anak-anak, semua masuk ke dalam air,
ya!" perintah Ibu Bebek pada ketujuh anaknya
yang masih kecil. "Semua berenang di belakang
Ibu, ya!" katanya lagi.
Dengan bangga, Ibu Bebek meluruskan
lehernya. la berenang di antara alang-alang
tinggi yang tumbuh di tepi sungai agar anak-
anaknya tersembunyi. Anak-anak bebek yang
masing sangat kecil, memang dikelilingi bahaya.
Sore hari seperti ini bisa saja Elang menyambar
mereka dari atas.
Ibu Bebek tak henti-hentinya memberitahu
Dako, anaknya yang paling bungsu. Dako
memang anak bebek yang paling iseng.
"Jangan memisahkan diri dari rombongan.
Tetap di belakang Ibu, ya, Dako!" kata Ibu Bebek.
4. Latar waktu kutipan fabel tersebut adalah ....
5. Watak tokoh Ibu Bebek dalam kutipan fabel
tersebut adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4.sore hari

5.Baik

maaf klo salah ya, semoga membantu jgn lupa jaga diri

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh luppy0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21