Jawaban nama Narasumber

Berikut ini adalah pertanyaan dari cobraopm8 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Jawaban nama Narasumber

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Narasumber adalah seseorang yang menjadi sumber. Narasumber terdiri dari kata nara dan sumber. Nara (bahasa Sansekerta) berarti orang atau manusia. Jadi, narasumber adalah orang yang memberi informasi.

Pembahasan

Narasumber merupakan kata yang diselaraskan dari kata asing informan. Kata informan sendiri merupakan kata serapan yang sepenuhnya digunakan dalam bahasa Indonesia dari segi penulisan dan makna.

Narasumber dapat juga diartikan seseorang yang diwawancarai. Tetapi, secara garis besar, narasumber adalah seseorang yang memberikan informasi karena mengetahui informasi tersebut secara jelas.

Pelajari lebih lanjut

Yang dimaksud narasumber dan pewawancara dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/962502

Nama lain dari narasumber dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/6440238

--------------------------

Detil jawaban

Kelas: -

Mapel: Bahasa Indonesia

Bab: Kosakata

Kode: -

Kata kunci: narasumber, informansi, narasumber, informasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh branliypintar123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21