Tuliskan 3 jenis kerusakan ekosistem​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiosasianindia24 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan 3 jenis kerusakan ekosistem​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Pencemaran Air Sungai

Membuang limbah pabrik serta sampah-sampah ke sungai dapat berakibat buruk pada makhluk hidup di sana. Selain itu, pencemaran air sungai juga dapat menimbulkan wabah penyakit.


2) Terumbu Karang Rusak

Peristiwa terumbu karang rusak terjadi akibat pembuangan limbah rumah tangga, penggunaan peledak, hingga pembuangan bangkai kapal.


3) Banjir

Banjir kerap terjadi saat musim penghujan tiba. Ulah manusia tak bertanggung jawab yang membuang sampah sembarangan serta menebang pohon secara liar menjadi salah satu faktor penyebab banjir.


semoga membantu yya !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh didikmiko dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Feb 22