1. Apa yg dimaksud dengan hasil sampingan serealia dan umbi-umbian?

Berikut ini adalah pertanyaan dari lahadwi pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Apa yg dimaksud dengan hasil sampingan serealia dan umbi-umbian? Jelaskan 2. Kenapa hasil sampingan serealia dan umbi perlu diolah? 3. Menurut kalian apakah hasil sampingan umbi masih memiliki zat gizi?jelaskan. 4.apa perbedaan antara pengolahan teknik moist heat? 5. Berikan 3 contoh pengolahan makanan dgn teknik dry heat cooking?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Hasil samping yaitu hasil yang didapat selain hasil pokok maksudnya yang kita dapatkan selain hasil pokok.

contohnya pada hewan ternak seperti sapi hasil samping yaitu seperti kulit.

*Hasil samping dari serealia,kacang-kacangan dan umbi umbian bisa berupa ampas yang dapat diolah kembali seperti ampas kedelai yang bisa diolah kembali menjadi makanan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sindiiauliaamarsanda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21