Mush'ab memang anak yang kurang pandai dalam pelajaran. Setiap pergi

Berikut ini adalah pertanyaan dari tmaysura pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Mush'ab memang anak yang kurang pandai dalam pelajaran. Setiap pergi ke sekolah selalu lupa membawa buku. Tetapi Mush'ab adalah orang yang suka menolong sehingga ia banyak disukai oleh teman-temannya. Setiap ada teman yang kesulitan ia selalu membantunya tanpa memandang siapa orang yang dibantunya itu.Ungkapan yang tepat untuk sifat Mush’ab adalah
A. kambing hitam
B. kuda hitam
C. ringan tangan
D. panjang ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

C. Ringan tangan

Penjelasan:

Karena ringan tangan merupakan istilah orang yang suka dan senang hati membantu tanpa pamrih, memandang orang tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cheetosvegas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jan 22