tolong plis jawab buatlah cerita liburan tahun baru Islam lima

Berikut ini adalah pertanyaan dari ponorogoisme pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong plis jawab buatlah cerita liburan tahun baru Islam lima paragrafdikumpulkan hari ini juga

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contoh karangan :

2017 akan segera datang. Aku dan keluargaku berencana pergi ke rumah Nenek. Kami sudah membeli tiket pesawat sejak 1 bulan yang lalu. Rencananya kami akan merayakan tahun baru bersama dengan keluarga besar. Kami akan menginap selama beberapa hari.

Sesampainya di pesawat, aku sangat kagum. Disana bersih, rapi, dan wangi. Pramugarinya semua cantik seperti di berita. Aku duduk di dekat jendela.

Ketika pesawat mulai terbang, siapa sangka perutku mual dan kepalaku pusing. OMG! Aku muntah di tempat. Aku amat malu saat itu. Terlebih lagi penumpang di sampingku melihat dengan tatapan aneh. Pesawat jadi terasa jorok akibat ulahku. Untunglah Mama datang dan membantuku. Mama memberiku kantung keresek dari pramugari dan membantu membersihkan muntahanku.

4 jam telah berlalu. Kami sampai di bandara I Gusti Ngurah Rai. Aku dan keluargaku turun dari pesawat. Kami diantar Paman Andre menuju rumah nenek.

Setelah itu, Aku dan sepupu-sepupuku berkumpul dan saling bertukar cerita, menyampaikan harapan untuk tahun baru 2017, dan bermain bersama. Tahun baru ini mempererat ikatan di antara keluargaku.

Pembahasan :

Karangan adalah teks yang berisi pemikiran penulis akan suatu hal. Macam-macam karangan :

Narasi, adalah karangan yang menjelaskan urutan peristiwa secara detail.

Deskripsi, adalah karangan yang menggambarkan suatu objek sehingga pembaca seolah-olah melihat sendiri.

Argumentasi, adalah karangan yang berisi pendapat penulis berdasarkan bukti yang ada sehingga meyakinkan pembaca untuk mempercayainya.

Eksposisi, adalah karangan yang bertujuan untuk memberikan informasi lebih banyak kepada pembaca.

Persuasi, adalah karangan yang berisi ajakan agar pembaca mau melakukan keinginan penulis.

Dan lain sebagainya.

Karangan di atas termasuk ke dalam narasi.

Pelajari lebih lanjut :

Karangan liburan selama pandemi covid ⇒ yomemimo.com/tugas/30224204

Kerangka karangan disebut⇒ yomemimo.com/tugas/16387430

Pengertian paragraf dengan lengkap⇒ yomemimo.com/tugas/23090277

Detail jawaban :

Kelas : 7

Mapel : Bahasa Indonesia

Bab : Menulis buku harian

Kode : 7.1.2

Kata kunci : Karangan

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alyamanizaifa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 07 Nov 21