Ini sambungan yang tadi.. Tolong bantu jawab ya, please... :)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari 123578 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Ini sambungan yang tadi.. Tolong bantu jawab ya, please... :)​
Ini sambungan yang tadi.. Tolong bantu jawab ya, please... :)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sebelum ke jawaban kita pelajari dulu apa itu Kata baku dan tidak baku,serta kalimat efektif.

〠Bahasa baku, bahasa standar, atau standar bahasa adalah varietas bahasa yang berkontras dengan bentuk-bentuk vernakular. Bahasa baku diterima di masyarakat sebagai peranti komunikasi publik dan formal, seperti dalam perundang-undangan, surat-menyurat, dan rapat resmi.

•Pengertian kata baku secara singkat adalah kata yang telah ditentukan dalam satu kaidah tertentu dan KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) menjadi acuannya.kata tidak baku biasanya adalah kata yang telah dipengaruhi oleh beberapa faktor, satu di antaranya bahasa daerah, dan kata tersebut tidak ada di KBBI.

•Kalimat efektif adalah kalimat yang disusun berdasarkan kaidah-kaidah yang berlaku, seperti unsur-unsur penting yang harus dimiliki setiap kalimat; memperhatikan ejaan yang disempurnakan; serta cara memilih kata yang tepat dalam kalimat.

☛Nah jika itu sudah paham maka kita bisa langsung menjawabnya.

3. Kosakata tidak baku : Atlit.

Kosakata baku : Atlet.

Kalimat efektif : Atlet bulutangkis Indonesia memenangkan piagam emas.

4. Kosakata tidak baku : Abjat.

Kosakata baku : Abjad.

Kalimat efektif : Ibu guru menjelaskan makna kata abjad di depan kelas.

5. Kosakata tidak baku : photo.

Kosakata baku : Foto.

Kalimat efektif : foto itu merupakan peninggalan pra sejarah.

6. Kosakata tidak baku : cinderamata.

Kosakata baku : Cenderamata.

Kalimat efektif : saya memberikan cenderamata kepada guru saya.

7. Kosakata tidak baku : hapal.

Kosakata baku : Hafal.

Kalimat efektif : besok semuanya harus hafal teksnya ya.

8. Kosakata tidak baku : Kedelei.

Kosakata baku : Kedelai.

Kalimat efektif : Ibu membeli susu kedelai di pasar minggu.

9. Kosakata tidak baku : antri.

Kosakata baku : Antre.

Kalimat efektif : Banyak masyarakat yang antre untuk membeli tiket di loket.

10. Kosakata tidak baku : Himbau.

Kosakata baku : Imbau.

Kalimat efektif : Bapak kepala desa mengimbau warganya untuk mengikuti gotong-royong.

━━━━━━━━━━━━━━━

#SemogaMembantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VinshMhokeGhany dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Jan 22