Berikut ini adalah pertanyaan dari praptamadikananda pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- • Mengesahkan dan menetapkan Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Undang-Undang Dasar 1945.
- Memilih Ir. Soekarno sebagai presiden dan Drs. Mohammad Hatta sebagai wakil presiden.
- Membentuk sebuah Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP) untuk membantu presiden.
2. • Norma agama.
- Norma kesusilaan.
- Norma kesopanan.
- Norma hukum.
3. Norma agama.
• Rajin beribadah sesuai dengan agama dan keyakinan.
- Tidak mencuri barang atau sesuatu yang bukan milik kita.
- Tidak menghina maupun mencela orang lain
Norma hukum.
- Wajib membayar pajak.
- Tidak korupsi.
- Menaati peraturan lalu lintas.
4. Sistematika UUD Tahun 1945 Sebelum Perubahan.
- Bagian Pembukaan UUD 1945 Terdiri dari 4 Alinea.
- Bagian Batang UUD 1945, terdiri dari 16 Bab, 37 Pasal, 49 Ayat, 4 Pasal aturan peralihan, serta 2 ayat aturan tambahan.
Sistematika UUD Tahun 1945 Setelah Perubahan
- Bagian Pembukaan UUD 1945 tetap Terdiri dari 4 Alinea.
- Bagian Batang UUD 1945, menjadi 21 Bab, 73 Pasal, 170 Ayat, 3 Pasal aturan peralihan, serta 2 pasal aturan tambahan.
5. • (I) melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia.
- (2) memajukan kesejahteraan umum
- (3) mencerdaskan kehidupan bangsa.
- (4) ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial.
semoga membantu^^
tolong jadikan jawaban tercerdas ya, terimakasih.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afrianirika518 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Mar 22