Sebelum melakukan tari Merak maka perlengkapan dalam menari harus dipersiapkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari PleaseHelpMyBrain pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebelum melakukan tari Merak maka perlengkapan dalam menari harus dipersiapkan terlebih dahulu. Adapun beberapa perlengkapan atau kostum yang akan digunakan untuk menari tari Merak adalah sebagai berikut : (1) Selendang dengan motif sayap merak (2) Jamang atau hiasan kepala yang memiliki bentuk mirip kepala burung merak (3) Hiasan sanggul di bagian belakang mahkota (4) Sumpingan yang akan digunakan di bagian telinga (5) Penutup badan yang memiliki bentuk stagen (6) Beragam aksesori yang digunakan di leher (7) Kelat bagu yang digunakan pada lengan (8) Gelang, sabuk, rok, dan lain sebagainya. Kesimpulan dari teks prosedur diatas adalah ...tolong jawab dong

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:sebelum melakukan tari merak maka perlengkapan dalam menari harus dipersiapkan terlebih dahulu

Penjelasan:maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh herowatipku050618 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22