Dua sahabat,Ahmad dan Hasan,sedang berjalan-jalan di gunung. Tiba-tiba, muncullah seekor

Berikut ini adalah pertanyaan dari qinarhanumredyta pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Dua sahabat,Ahmad dan Hasan,sedang berjalan-jalan di gunung. Tiba-tiba, muncullah seekor ular besar.Hasan langsung memanjat pohon, namun sayang,Ahmad tidak dapat memanjat pohon. Karena ketakutan, dia pun jatuh pingsan.



Si Beruang perlahan-lahan mendekati Ahmad yang sedang pingsan itu.



“Ya ampun, sahabatku bisa mati!” Pikir Hasan dari atas pohon.



Si Beruang membisiki telinga Ahmad yang pingsan, lalu pergi begitu saja.



Setelah Si Beruang pergi, Hasan turun dari pohon dan berkata, “ Tadi, maaf ya, aku terpaksa meninggalkanmu dan naik ke atas pohon sendiri. Lalu, apa tadi yang dikatakan Beruang padamu?”



Sambil tersenyum, Ahmad menggeleng-gelengkan kepala dan menjawab, “ Si Beruang bilang, janganlah berteman dengan orang yang pergi meninggalakan temannya sendiri dalam keadaan bahaya.”



Ahmad pun lalu pergi meninggalkan Hasan yang sedih karena telah kehilangan sahabat terbaiknya selama ini.



Teks di atas merupakan cerita fiksi jenis….



A
Dongeng

B
Novel

C
Legenda

D
Cerpen

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.dongeng

Penjelasan:

karana dongeng itu rekayasa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadakhdanshadiq dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21