9. Bacalah!Tanah diperbukitan terlihat gundul. Beberapa bagian tampak retak-retak. Pohon-pohonjuga

Berikut ini adalah pertanyaan dari d4vac0m17 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

9. Bacalah!Tanah diperbukitan terlihat gundul. Beberapa bagian tampak retak-retak. Pohon-pohon
juga telah banyak yang ditebang warga. Beberapa hari hujan terus mengguyur perbukitan
tersebut. Warga pun mulai khawatir.
Peristiwa yang mungkin terjadi berkaitan dengan teks di atas adalah ....
A. gempa bumi
B angin topan
C Gunung meletus
D. tanah longsor

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Tanah longsor

Penjelasan:

karena ketika tanah diperbukitan gundul pohon² juga banyak ditebang warga dan hujan terus mengguyur perbukitan tersebut akan menyebabkan bencana tanah longsor.

semoga membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elissa250 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21