Berikut ini adalah pertanyaan dari sahraaulia123456789 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Soal:
Lambang negara garuda pancasila terdiri atas beberapa bagian jelaskan bagian bagian tersebuttolong bantu saya sekarang juga?
Jawaban:
Bagian-bagian dari lambang Burung Garuda Pancasila adalah: Garuda dan Perisai.
Garuda
Garuda Pancasila berwujud seperti burung elang rajawali yang menggambarkan bahwa bangsa Indonesia adalah bangsa yang kuat dan besar.
Warna keemasan melambangkan kejayaan dan keagungan.
Sayap, paruh, cakar, dan ekor melambangkan tenaga dan kekuatan pembangunan.
Jumlah bulu melambangkan hari dan tanggak kemerdakaan Negara Republik Indonesia.
Semboyan Bhinneka Tunggal Ika melambangkan persatuan dan kesatuan bangsa.
Perisai
Perisai melambangkan perlindungan, pertahanan, dan perjuangan bangsa untuk mencapai tujuan.
Garis hitam tebal di tengah melambangkan letak bangsa Indonesia di garis khatulistiwa.
Lima buah ruang melambangkan dasar negara Pancasila.
Warna merah-putih melambangkan warna bendera Indonesia.
#semogasukses
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Maldiv1140 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 17 Aug 21